Tuesday, August 9, 2016

Mulut awal dari Berbagai Penyakit - Kanker Usus.

Seperti kita semua tau, sebagian besar penyakit timbul melalui pola makan yang masuk ke mulut. Ditambah dengan gaya hidup yang sembarangan seperti merokok, bergadang, kurang olahraga dan istirahat, akan memicu penyakit berkembang dengan sangat cepat.


Gaya hidup yang serba modern dan instan ini, membuat penyakit sulit dihindari. Contohnya dari segi makanan, sangat banyak makanan yang mengandung kimia dan pengawet yang sangat berbahaya bagi tubuh. Ditambah dengan dunia entertain dan tingkat stress yang tinggi, membuat rokok dan alkohol menjadi tambahan dalam menu gaya hidup.

Pada faktor utama penyebab kanker, yaitu dari makanan, kita semua tidak bisa terlepas dari masalah usus. Dari mulai susahnya buang air, hingga kanker usus.

Kanker usus pada umumnya terjadi akibat susahnya buang air besar, yang menyumbat keluarnya "sampah" makanan dalam tubuh dan menjadi membusuk.
Diawali dengan munculnya gumpalan gumpalan kecil pada usus yang disebut polip edonoma, dan disertai dengan sakit dibagian perut yang diakibatkan pergesekan antara dinding usus dan sel kanker kecil tersebut. Seiring berjalannya waktu, gumpalan ini menyebar keberbagai bagian usus, bahkan organ lainnya.

Gejala Kanker Usus :
1. Tubuh sangat cepat lelah,
2. Menurun berat badan secara drastis,
3. Hilang nafsu makan,
4. Diare disertai dengan pendarahan ketika buang air besar,
5. Perut nyeri, kembung, dan kram,
6. Dan lainnya, seperti perubahan tekstur pada kotoran, konstipasi, serta sembelit.


Penyebab Kanker Usus :
1. Terlalu banyak mengkonsumsi makanan berpengawet dan berbahan kimia,
2. Terlalu banyak konsumsi daging merah, junk food, dan makanan instan,
3. Obesitas,
4. Gaya hidup : stress, begadang, alkohol, dan rokok.
5. Kurang berolahraga.
6. Faktor genetika, seperti virus, keturunan, dan lainnya.


Tahapan berkembangnya Kanker Usus :
1. Tahap awal, diawali dengan gumpalan kecil pada dinding usus.
2. Stadium 1 : Gumpalan berkembang menjadi sel kanker namun belum menyebar.
3. Stadium 2 : Sel kanker menyebar keseluruh dinding usus, namun belum tembus.
4. Stadium 3 : Sel kanker telah menembus dinding usus dan bersiap menyebar ke organ lain, terutama pada kelenjar getah bening.
5. Stadium 4 : Sel kanker menyebar secara drastis ke organ lainnya.


Pencegahan :
Disarankan agar rutin buang air besar setiap pagi hari. Dimulai dengan perbanyak konsumsi sayur segar juga banyak serat, dan perbanyak konsumsi buah segar terutama pepaya. Olahraga juga sangat penting untuk menjaga kestabilan metabolisme tubuh agar makanan dapat dicerna dengan baik. Serta hindari makanan yang mengandung kimia dan pengawet, juga kurangi daging merah.

Pengobatan :
 - Secara medis, dapat dilakukan dengan kemoterapi, radiologi (penyinaran yang bertujuan mematikan sel kanker), dan operasi. Namun dengan resiko efek samping yang cukup berbahaya.

- Secara herbal, dapat menghubungi kami di :
Klinik Sinshe Phan, ahli Kanker & Tumor.
Jakarta : Perumahan Gading Arcadia Blok Q no. 51-52.
               Telp : 021-4606572, 021-4606573, 021-4606576.         
Bandung : Ruko Mall Trade Center (MTC) Blok D no. 9.
               Telp : 022-7537677. 022-7537677  
Pin BB : 2B1D8333
Whatsapp(Only) : 081312755519

No comments:

Post a Comment